Untuk mengisi waktu luang, di akhir 2021 kita merakit prototipe stick arcade 2 orang; untuk PC dan PS3. Menggunakan design panel controller atau semacam meja yang kita buat untuk cabinet arcade kita beberapa tahun sebelum nya.
To keep ourselves busy back in late 2021 we built a prototype of 2 player arcade stick for PS3 & PC. Using our previous design from several years prior; the one used for our 1st arcade cabinet.